Penerapan Metode Cooperative Learning Tipe Team Quiz Terhadap Hasil Belajar Aqidah Akhlak Siswa

(Studi Penelitian di MDTA Assakinah Puri Celancang II Kabupaten Cirebon)

  • Suherni Suherni IAI Bunga Bangsa Cirebon

Abstract

Aqidah akhlak education is one of the subjects taught in terms of-in terms of trust (faith) and behavior (attitude) to the students in order to better run their daily life. This study aims to improve the activity of student learning outcomes by applying the method of learning Cooperative Learning type Team Quiz.
This study was conducted in the School MDTA Assakinah which is housed in the Puri Celancang II Kabupaten Cirebon. In this study the subject of research is the students MDTA Assakinah as many as twenty students. This type of research is Classroom Action Research, and action research participants. The study was conducted with two cycles, each cycle is performed with a one-time meeting. Each cycle consists of planning, acting, observing, and reflection, and the data analysis technique used is descriptive statistics.
This study obtained results about the absence of a significant difference will be the learning outcomes of students on the subjects Aqidah Akhlak MDTA Assakinah in kabupaten Cirebon before and after using the method of a team quiz. This result is in accordance with the test results the results of the Wilcoxon thus p < 0.05 showed a sig value of 0.000 so that the analytical data have been explained that hiotesis early accepted.
Keyword: Cooperative Learning; Quiz Team; Learning Outcomes.


Abstrak


Pendidikan aqidah akhlak merupakan satu mata pelajaran yang mengajarkan segi-segi kepercayaan (keimanan) dan tingkah laku (sikap) kepada anak didik agar lebih baik menjalankan kehidupan kesehariannya. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas hasil belajar siswa dengan menerapkan metode pembelajaran Cooperative Learning tipe Team Quiz.
Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah MDTA Assakinah yang bertempat di Puri Celancang II Kabupaten Cirebon. Dalam penelitian ini subyek penelitian yang digunakan adalah siswa MDTA Assakinah sebanyak 20 siswa. Jenis penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Reseacrh), dan atau penelitian tindakan partisipan. Penelitian dilakukan dengan 2 (dua) siklus, tiap siklus dilakukan dengan 1 kali pertemuan. Masing-masing siklus terdiri atas planning, acting, observing, dan reflection, dan teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif.
Penelitian ini memperoleh hasil tentang adanya perbedaan yang signifikan akan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak MDTA Assakinah di kabupaten Cirebon sebelum dan sesudah menggunakan metode team quiz. Hasil ini sesuai dengan hasil uji hasil Wilcoxon dengan demikian p < 0,05 menunjukan nilai sig sebesar 0,000 sehingga analistis data yang ada telah menjelaskan bahwa hiotesis awal diterima.
Kata Kunci: Cooperative Learning; Team Quiz; Hasil Belajar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abas, S. (2021). Metode dan Media Pendidikan (Telaah Kajian Hadits Tarbawi). Permata: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(2), 170-187.
Abdul, I. (2012). Penelitian Tindakan dalam Pendidikan. RinekaCipta.
Aini, N. (2013). Penggunaan Metode Team Quis Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Kelas V Madrasah Ibtidayah Miftahul Huda Desa Juwet Kecamatan Ngrongggot Kabupaten Nganjuk. UIN Sunan Ampel Surabaya.
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.
Budiman, A. (2014). Pengaruh Penerapan Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih di Mts Darul Ma'arif Jakarta Selatan. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Fathurohman, O., & Prayitno, A. (2018). Model-Model Pembelajaran. LP2I IAI BBC.
Hamalik, O. (2008). Proses Belajar Mengajar. Bumi Aksara.
Hamdani. (2011). Strategi Belajar Mengajar. Pustaka Setia.
Hamid, H. (2013). Pendidikan Karakter Perspektif Islam. Pustaka Setia.
Istiroah. (2012). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Materi Pokok Akhlak Terpuji melaui Penerapan Metode Cooperative Learning Tipe Team Quiz. UIN Walisongo Semarang.
Khotimah, K. (2018). Eksperimentasi Strategi Pembelajaran Team Quiz dalam Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di Mts Negeri 2 Magetan Rejomulyo Barat Magetan Tahun Ajaran 2017/2018. IAIN Ponorogo.
Mulyasa. (2012). Penelitian Tindakan Sekolah: Meningkatkan Produktivitas Sekolah. Remaja Rosdakarya.
Nazarudin. (2007). Manajemen Pembelajaran. Teras.
Nurhasanah. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Quiz untuk Meningkatan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak Kelas VIII di MTs N 1 Gayo Lues. UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
Prasetyaningsih, E. S. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Quiz untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Perjuangan pada Masa Penjajahan Belanda. Didaktika Dwija Indria, 2(11).
Rasyidin, H. W. (2000). Filosofi dan Teori Pendidikan untuk Membangun Pendidikan Kearah Masyarakat Indonesia Baru. Mimbar Pendidikan, 41-53.
Rasyidin, W. (2014). Pedagogik Teoritis dan Praktis. Remaja Rosdakarya.
Rezkiani, A. N. (2018). Pengaruh Penerapan Active Learning terhadap Prestasi Siswa Kelas 8 pada Mata Pelajaran PAI di SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap. UII Yogyakarta.
Roslina. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Quiz untuk Materi Bilangan Pecahan pada Siswa SMP Negeri 14 Banda Aceh. Maju: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 7(1), 117-125.
Sugiyono, A. (2015). Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfa Beta.
Published
2022-02-25
How to Cite
SUHERNI, Suherni. Penerapan Metode Cooperative Learning Tipe Team Quiz Terhadap Hasil Belajar Aqidah Akhlak Siswa. Permata : Jurnal Pendidikan Agama Islam, [S.l.], v. 3, n. 1, p. 107-116, feb. 2022. ISSN 2746-6760. Available at: <https://jurnal.uibbc.ac.id/index.php/permata/article/view/789>. Date accessed: 06 jan. 2025.